Dengan
semakin berkembangnya trend properti, rumah minimalis semakin banyak digemari
oleh para konsumen. Selain karena mempunyai konsep rumah yang simpel dan
terkesan nyaman, harga rumah minimalis juga relatif lebih murah dibanding
dengan rumah bertipe standar. Rumah minimalis mempunyai harga yang berkisar
antara 100 juta hingga 300 juta. Bila menginginkan rumah minimalis yang bagus
namun tidak terlalu mahal, pembaca dapat memilih rumah minimalis harga 200 juta.
Harga
rumah minimalis ditentukan oleh berbagai faktor, diantaranya adalah luas tanah
dan bangunan, jumlah ruangan yang disediakan, dan lokasi. Faktor terakhir
sangat menentukan tingkat harga rumah minimalis. Rumah minimalis yang mempunyai
jalur yang mudah mengakses area publik seperti pusat perbelanjaan maupun tempat
kerja lebih mahal dibanding daripada rumah minimalis yang akses ke area
publiknya sulit. Penulis akan memaparkan rumah minimalis harga 200 juta di
Jagakarsa, Jakarta Selatan yang mempunyai akses yang mudah ke area publik. Oleh
karena itu bagi pembaca yang ingin membeli rumah
minimalis harga 200 juta perlu untuk membaca pemaparan penulis berikut ini.
Luas tanah
rumah minimalis harga 200 juta di Jagakarsa berkisar antara 45m2
hingga 83m2 dengan luas bangunan berkisar antara 45m2
hingga 58m2. Sebagai contoh, rumah minimalis di Jl. Nusa Indah,
Jagakarsa yang mempunyai luas tanah dan luas bangunan 50m2 dan terdiri dari 2
kamar tidur dan 1 kamar mandi dihargai 225 juta. Rumah minimalis harga 200 juta
lain yang bisa pembaca jadikan pilihan adalah rumah di gang Mushola 12610
Jagakarsa dengan luas tanah dan luas bangunan 45m2 diharga 245 juta,
lebih mahal dibanding yang sebelumnya karena lokasinya yang strategis.
Rumah
minimalis harga 200 juta yang lain adalah rumah di Jl. Durian
Barat 2 12620 Jagakarsa, dengan luas tanah 50m2 dan luas bangunan
45m2 terdiri dari 2 kamar tidur dan 2 kamar mandi dihargai 245 juta
lebih mahal karena jumlah ruangan dalam rumah lebih banyak. Selamat memilih
rumah minimalis berharga murah!